Minggu, 16/06/2024 - 18:30 WIB
IndonesianArabicEnglishRussianGermanFrenchChinese (Simplified)JapaneseMalayHindi

TERBARU

EKONOMIFINANSIAL

Punya Jenama Kuat, MahakaX Optimistis dengan Transformasi Republika

Logo MahakaX. PT Mahaka Media Tbk (ABBA) atau MahakaX optimistis dengan transformasi digital Republika.

ADVERTISEMENTS
Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 H dari Bank Aceh Syariah

 JAKARTA — PT Mahaka Media Tbk (ABBA) atau MahakaX optimistis dengan transformasi digital Republika. Sebelumnya, surat kabar bersejarah kebanggaan komunitas Muslim itu telah beralih sepenuhnya ke digital sejak awal tahun ini.  

ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses atas Dilantiknya Daddi Peryoga sebagai Kepala OJK Provinsi Aceh

CEO MahakaX Farash Farich mengatakan, transformasi ini merupakan bentuk adaptasi Republika dalam menghadapi perubahan pada dunia media dan juga kebiasaan masyarakat. “Teknologi, kebiasaan, dan audiens berubah. Kita tidak bisa bergantung pada pola-pola lama,” ujar Farash dalam group media interview bertajuk “Targetkan Kinerja Positif, Ini Performa dan Strategi Aspirasi MahakaX Pasca Rebranding” di Kantor MahakaX, Jakarta, Kamis (23/2/2023).

ADVERTISEMENTS
Menuju Haji Mabrur dengan Tabungan Sahara Bank Aceh Syariah

Farash menyampaikan, Republika pun harus bersiap dalam memanfaatkan momentum pertumbuhan ekonomi digital. Dengan brand yang sudah kuat dan melekat, Farash yakin transformasi Republika akan memberikan nilai tambah bagi perusahaan dan juga masyarakat.

ADVERTISEMENTS
ActionLink Hadir Lebih dekat dengan Anda
Berita Lainnya:
Antisipasi Turbulensi Pesawat, Menhub Bakal Gandeng Lembaga Internasional

 

ADVERTISEMENTS
Selamat & Sukses kepada Pemerintah Aceh

Brand Republika itu sangat kuat, tinggal bagaimana kita melakukan maintance dan improvement dari sisi konten,” lanjut Farash.

ADVERTISEMENTS
Selamat Menunaikan Ibadah Haji bagi Para Calon Jamaah Haji Provinsi Aceh

 

ADVERTISEMENTS
Ucapan Selamat & Sukses atas Pelantikan Pejabat di Pemerintah Aceh

Farash menyebut, langkah transformasi tak lepas dari perubahan segmen audiens Republika yang saat ini justru banyak didominasi perempuan dan anak muda. Farash menyebut profil audiens tersebut menjadi kekuatan Republika untuk terus bertumbuh di dunia digital.

ADVERTISEMENTS
ADVERTISEMENTS
Selamat Memperingati Hari Kelahiran Pancasila 1 Juni 2024

 

ADVERTISEMENTS
ADVERTISEMENTS
Selamat dan Sukses kepada Pemerintah Aceh atas Capai WTP BPK

Republika sudah full digital, selama ini konten mayoritasnya news. Kita akan kembangkan ke segmen lain seperti lifestyle, perempuan, dan anak muda,” ucap Farash.

ADVERTISEMENTS
Top Up Pengcardmu Dimanapun dan Kapanpun mudah dengan Aplikasi Action
Berita Lainnya:
Fokus Pada Segmen Ritel, Bank Muamalat Kerja Sama Dengan UIN Sumatera Utara

 

ADVERTISEMENTS
Bayar Jalan tol dengan Pencard

Sebagai media massa, Farash menekankan Republika tetap berpedoman teguh pada prinsip jurnalistik. Farash meyakini konten berkualitas akan menjadi tumpuan utama dalam meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada Republika.

 

“Kalau bicara konten Republika terutama yang news, kualitas itu tidak bisa ditawar. Kita tidak mau buat konten yang clickbait dan mengutamakan trafik tapi tidak baik untuk bisnis secara berkelanjutan,” kata Farash.

 

Farash menyampaikan MahakaX juga akan mensinergikan Republika dengan sejumlah joint venture MahakaX seperti PT Akasia Damcorp Waba dan PT Khazanah Alwahda Kreatif. Farash mengatakan, Republika akan mengutilisasi melalui produksi konten berkualitas.

Sumber: Republika

ADVERTISEMENTS
x
ADVERTISEMENTS

Reaksi & Komentar

فَانطَلَقَا حَتَّىٰ إِذَا رَكِبَا فِي السَّفِينَةِ خَرَقَهَا ۖ قَالَ أَخَرَقْتَهَا لِتُغْرِقَ أَهْلَهَا لَقَدْ جِئْتَ شَيْئًا إِمْرًا الكهف [71] Listen
So they set out, until when they had embarked on the ship, al-Khidh r tore it open. [Moses] said, "Have you torn it open to drown its people? You have certainly done a grave thing." Al-Kahf ( The Cave ) [71] Listen

Berita Lainnya

Tampilkan Lainnya Loading...Tidak ditemukan berita/artikel lainnya.
IndonesianArabicEnglishRussianGermanFrenchChinese (Simplified)JapaneseMalayHindi